RiJP

Raharja iLearning Junior Professional

By

Pengalaman mengikuti training RIJP – muhammad Andi Nugraha

Pengalam pertama saya mengikuti RIJP di STMIK RAHARJA sangat membingungkan awal – awal, karena baru pertama kali menggunakannya. Meskipun begitu saya jadi lebih memahami karena senior mengajarkan dan juga bantuan teman – teman. Pembelajaran yang sekarang saya pelajari adalah cara untuk menjawab soal di Rinfo.

Menurut saya Rinfo itu sangat membantu bagi pembelajaran mahasiswa. Saya menggunakan Rinfo di lab dan banyak sekali komputer – komputer untuk menggunakan Rinfo yang berbasis online. Selain Komputer yang banyak, juga lab sangat nyaman untuk di pakai.

Di hari pertama saya training, belajar banyak sekali tentang Rinfo, Rinfo+,RH. Di hari kedua saya belajar tentang iMe. suasana Lab sangat asik, seru, dan menyenangkan.

5 Responses to Pengalaman mengikuti training RIJP – muhammad Andi Nugraha

Leave a Reply